Posts

Showing posts with the label PLPG

Download Materi Modul Siap PLPG 2017 Guru Kelas SD

Image
Materi Modul Siap PLPG Tahun 2017 Guru Kelas SD merupakan satu hal yang harus dipersiapkan dengan baik dalam rangka menghadapi PLPG tahun ini. PLPG tahun 2016 telah berjalan dengan baik meskipun dengan hasil yang beragam. Yang berhasil lulus dan mendapatkan tunjangan profesi guru tentu saja gembira. Bagi yang belum berhasil, masih ada kesempatan tahun ini mengikuti Ujian Tulis Nasional yang berisi materi Uji Kompetensi Guru yang diselenggarakan dua kali per tahun atau satu kali per semester. Hal ini sesuai dengan Permendikbud No. 29 Tahun 2016 Tentang Sertifikasi Guru yang Diangkat Sebelum Tahun 2016 . Nah, bagi Anda guru kelas SD yang telah memenuhi kualifikasi untuk mengikuti sertifikasi guru tahun 2017 ini, maka segala persiapan perlu dilakukan sedini mungkin, termasuk mencari materi untuk mempersiapkannya. Salah satu caranya adalah dengan mencari modul siap PLPG tahun 2017 untuk guru kelas SD. Materi dalam modul PLPG ini sebaiknya Anda pelajari secara mendalam. Hal ini akan sangat

Download Contoh Laporan PLPG 2017

Image
Penetapan peserta PLPG 2017 sudah berakhir dan proses penempatan peserta ke LPTK penyelenggara sudah selesai. Hasil penempatan peserta PLPG 2017 ke LPTK penyelenggara dapat dilihat melalui laman  Di Web  Informasi pelaksanaan pembekalan (prakondisi) akan diinformasikan melalui masing-masing LPTK penyelenggara. Informasi umum tahap awal kegiatan pembekalan. Info Pembekalan/Prakondisi Sergur 2017 LPTK(PSG) melakukan plotting peserta sergur serta mentor lewat ASG, 1 mentor = 10 peserta  Peserta mengaktifkan akun untuk pembekalan Mentor mengecek akun peserta Peserta tidak aktif dikembalikan ke PSG/LPTK, peserta aktif akan diberikan pembekalan online selma kurang lebih 3 bulan, Peserta yang akunnya tidak aktif dalam 1 minggu, maka mentor melaporkan ke PSG, selanjutnya PSG menginformasikan peserta tersebut ke Dinas Pendidikan Prov. kabupaten/kota/provinsi Peserta yang belum aktif diberi waktu 2 minggu jika masih tidak mengaktifkan akun, maka PSG memberitahukan ke Disdik, dan peserta dianggap